Fungsi Manajemen

Supaya suatu organisasi bisnis berjalan dengan baik, maka para pelaku bisnis harus saling berintegrasi dan berkoordinasi dengan menjalankan fungsi – fungsi manajemen.

·         Planning ( a rational approach to the future ) : mengintepretasi dan menerjemahkan segala informasi yang ada dan ditindak lanjuti dengan suatu tindakan.

·         Organizing ( Organizational design ) : Perancangan kerangka kerja pelaksana aktivitas untuk tujuan organisasi bisnis.

·         Actuating ( staffing, directing, coordinating ) : Memberikan arahan dan mengkoordinasikan pelaksana aktivitis untuk tujuan organisasi bisnis.


·         Controlling : Mengawasi para pelaku aktivitas apakah telah mengerjakan apa yang direncanakan dan melakukan tindakan korektif. Klick untuk mengetahui lebih lanjut mengenai manajemenhttp://tips-indonesia.com/category/artikel/manajemen








Tidak ada komentar:

Posting Komentar